Download Ushul Tsalatsah PDF
Dzikr.web.id | Pada artikel ini kami akan berbagi kitab ushul tsalatsah PDF. Apa itu kitab ushul tsalatsah? ada yangsudah pernah dengar? Simak penjelasan ringkasnya mengenai isi kitab ya, sebelum mengunduhnya melalui linkyang ada di akhir artikel.
Kitab ini membahas tiga pokok landasan utama yang harus diketahui oleh seorang muslim. Landasan pertama adalah ma'rifullah, yaitu mengenal Allah ta'ala. wajib bagi seorang muslim mengenal tuhannya, ia wajib mengetahui segala sesuatu yang berkaitan tentang tuhannya.
Landasan yang kedua adalah ma'rifatunnabi, yaitu bagaimana seharusnya seorang muslim mengenal nabinya yang mengemban risalah tuhannya didunia, untuk mengajarkan manusia hukum-hukum Allah ta'ala. Landasan yang ketiga adalah ma'rifatuddinil islam, yaitu memahami agama islam dengan baik sehingga bisa mengamalkannya sesuai apa yang diingini Allah dan rosul-Nya. Baiklah ini dia link download Ushul Tsalatsah PDF, silahkan antum unduh yang versi arabnya atau beserta terjemahannya.
Posting Komentar untuk "Download Ushul Tsalatsah PDF"